Desa Bumiharjo Sajikan Keragaman Budaya Dalam Semagat HUT RI Ke : 74

BANYUWANGI,KABARDAERAH.COM-Semarak menyambut HUT R.I ke 74 banyak dimanfaatkan masyarakatnya seperti mengadakan lomba, karnaval, menghias kampung dan sebagainya.

Diantara perlombaan yang bahkan sampai melegenda pada saat berlangsungnya semarak HUT RI ke 74 akan pasti di tuangkan dalam berbagai kemasan.Beda halnya Desa Bumiharjo Kecamatan Glenmore Kabupaten Banyuwangi melakukan kegiatan lomba gerak jalan dengan menempuh jarak 5,3 Km, Rabu (24/8/2019).yang diikuti tingkat SMP, MTS, SMA sebayak 105 Regu .

Solehudin Ketua Panitia  Acarara HUT RI Ke : 74 Ketika Melepas Regu Grak Jalan Di Desa Bumiharjo (Poto By Heman)

Di tambah Regu gerak jalan Umum yang di dominasi oleh masyarakat Desa Bumiharjo sebayak 265 dari 3 Dusun yang ada,

Dalam sambutannya Kepala Desa Bumiharjo yang di wakili oleh ketua BPD Wagito mengatakan pada para peserta gerak jalan bahwa kegiatan ini akan terus di adakan pada momen HUT Ri ,selaun itu masih bayak perlombaan – perlombaan yang akan di lakukan oleh pemdes bumiharjo selama bulan agustus”, papar wagito

Ketua panitia Solehudin juga menambahkan kepada Media kabardaerah.com , kegiatan ini memang benar adanya, setiap tahun pada hari HUT RI dilakukan, nantinya berharap akan menjadi cikal bakal para pemuda pemudi agar menjadi wadah peningkatan ekonomi yang akan di lihat oleh pihak Kabupaten Banyuwangi melalui jajarannya “ujarnya

Partisipasi Ketua PKK  Dalam Memeriahkan Semarak Menyambut HUT R.I Ke 74 (Poto By Herman)

Solehhudin juga menambahkan bahwa semua kegiatan yang ada ini atas dukungan warga Bumiharjo tersendiri,untuk menjadikan desa sebagai salah satu pengukir semagat para seniman yang ada ,Seperti halnya semarak kemerdekaan yang terjadi di tengah tengah Desa bumi harjo. ” tandasnya.

Dengan keterbukaan informasi seperti saat ini, perhatian penuh harus diberikan ke kalangan masyarakat umum yang Pada dasarnya, masyarakat tersebut haus akan keterbuka,an publik apalagi dengan aksi positif yang di tuangkan dalam HUT RI ke 74 ini agar terhindar dari pengaruh negatif yang justru bisa merusak kerukunan warga , keluarga dan lingkungan.” pungkasnya.

Reporter : Herman

Tinggalkan Balasan